Siasat Pengusaha Milenial Sukses Bertahan di Tengah Pandemi Covid-19

  • Bagikan

"Kalau bisa membagi peluang yang sama ke anak muda milenial lain untuk menjadi entrepreneur berikutnya,"tuturnya.

Kini Wayan menjalankan perusahaan yang bergerak di bidang Marketing Entrepreneur (Pemasaran dan Kewirausahaan). Perusahaan tersebut mendapat kepercayaan dengan di dukung oleh dua perusahaan besar yaitu PT. Cobra Direct Sale Indonesia (CDSI) sebagai investasi dan permodalan (Investor) dan PT. Cobra CODE Power sebagai support sistem, tetap eksis mempromosikan Entrepreneur muda di era pandemi ini.

“Saya sangat senang dengan anak-anak muda milenial, mereka fokusnya sudah tidak menjadi karyawan saja, tetapi banyak yang sudah berfikir bagaimana jadi pengusaha yang memiliki kebebasan waktu dan penghasilan di atas rata-rata,"tuturnya

Ia berpesan jika yang penting dalam mengikuti pelatihan kewirausahaannya dijalani dengan benar hasilnya juga akan bagus, terutama kalian juga harus mandiri dan focus dengan satu bidang sampai bidang itu betul-betul sudah dikuasai.

"Kalau mau sukses harus bayar di depan. Apa yang dibayar? Yang dibayar adalah kerja keras, disiplin, focus, berbagi dan bersedekah,” tambahnya.(wis/fajar)

  • Bagikan