"Bagi kita orang-orang KAHMI ya masih berpegang pada tema kita yakni konsolidasi dan promosi kader. Jadi kalau ada kader atau alumni HMI yang mampu dan maju pada pilkada patut kita support," pungkas dosen Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar itu. (rls)