Audit Kerugian Rp200 Juta, Polisi Bidik Tersangka Korupsi BPR

  • Bagikan

Mantan Dewan Pengawas BPR yang juga pernah Plt BPR, Andi Ramli mengaku, terkait kasus BPR itu melibatkan management yang lalu.
"Kasusnya itu sudah ditangani memang aparat. Terkait itu ada memang beberapa dana nasabah yang bermasalah," ucapnya.

Plt Sekda Pangkep, Irdas membenarkan terkait kasus BPR tersebut. Namun, lebih detail termasuk ke ranah Bagian Ekonomi.
"Iye, itu bagiannya ekonomi sebenarnya," ujarnya. (*)

  • Bagikan