“Jadi kami sementara membuat perahu pinisinya kami minta di pajang di singapura sebagai tanda persahabatan erat. Tapi kita juga minta sekalian dibuatkan jalur pelayaran. Semoga tahun depan bisa terealisasi. Sebelumnya, Kami harus lapor dulu ke menteri perhubungan,” bebernya.
Pembuatan perahu pinisi ini, kata Danny tidak memakai uang negara.
Sebelumnya, Danny juga melakukan Zoom Meeting dengan pihak Canada terkait kebijakan teknologi persampahan. (*).