Bupati Luwu Utara Harap Harga Sawit Sejahterakan Petani Untungkan Perusahaan

  • Bagikan

Sekretaris Daerah Armiadi, yang juga selaku PLT dinas TPHP kabupaten Luwu Utara pada kegiatan tersebut menyampaikan, pertemuan rutin setiap tahun itu juga untuk mencari solusi setiap permasalahan yang ada di lapangan, terkhusus sektor perkebunan sawit.

"Pesertanya kan dari Apkasindo mewakili petani, ada dari pihak perusahaan, anggota DPR dan pemerintah untuk mencari solusi, termasuk tujuanya untuk perbaikan harga sawit," jelas Armiadi.

"Harga sawit yang lalu sebesar Rp 1.520. Kalau di ikuti perkembangan di media harga sawit bisa di atas harga sebelumnya. Semoga ditempat ini kita menghasilkan keputusan yang menguntungkan semua pihak" Tutup Sekretaris Daerah Armiadi.(*)

  • Bagikan