“Pemerintah akan membangun kanal dan drainase permanen untuk mengatasi persoalan genangan air di kota Masamba dan sekitarnya,” kata Indah.
Ia berharap, Rapat DED Pembangunan Kanal Salu Matoto dapat segera dirampungkan. “Besar harapan kita bahwa pertemuan ini menjadi embrio percepatan penanganan genangan pascabanjir bandang serta review terkait rencana pembangunan kanal Salu Matoto,” tandasnya. (Rls)