“Kantor wilayah kemenkuham berterima kasih kepada bapak Rektor UNM, yang sudah memesan 2.000 almamater, sekarang sudah selesai hampir 500. Ini kebanggaan bagi kami,” ungkapnya.
Harun menjamin produksi almamater UNM dikerjakan dengan teliti dan rapi, sehingga dari sisi kualitas tidak kalah dengan almamatar yang sebelumnya.
“Produk jaket ini dalam pengawasan quality kontrol yang baik, Insya Allah mutunya diatas alamater yang dicontohkan. Kita berharap kedepan makin banyak sinergi yang positif. Kita sudah buat MoU UNM tentang kekayaan Intelektual,” terangnya. (*)
Humas UNM Burhanuddin, melaporkan.