Sikapi Peristiwa Masjid Raya, Ini yang Dilakukan Muhammadiyah Sulsel

  • Bagikan

Lanjut Prof. Ambo, forum ini diharapkan menjadi forum komunikasi untuk memberikan penjelasan terkait penanganan kasus pembakaran mimbar masjid. “Sampai hari ini, kami ingin tahu sudah sejauh mana pengusutan kasus itu,” kata Prof. Ambo.

Karena itu, ia berharap dua hal. Pertama, kasus pembakaran mimbar masjid harus diusut tuntas sesuai pasal yang berlaku. Kedua, ia berharap, tidak terulang lagi kejadian-kejadian yang terkait agama seperti ini, termasuk pemberian perlindungan dan rasa aman kepada tokoh-tokoh agama.

Dalam acara ini, hadir juga di antaranya dari Majelis Ulama Indonesia (MUI) Sulsel, Pimpinan Wilayah Nahdhatul Ulama (NU), Ketua Permabudhi Sulsel, MATAKIN Sulsel, DPW Hidayatullah Sulsel, dan PD Tarbiyah PERTI Sulsel. (rls)

  • Bagikan

Exit mobile version