Masih kata Umar, kegiatan ini juga diikuti oleh atlet kebanggan Palopo yang kemarin memperkuat Sulsel di ajang PON yang berlangsung di Papua.
"Harapan kita, terus lahir atlet yang berprestasi. Terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu terselenggaranya kegiatan ini khususnya pengurus KNPI Palopo. Selamat bertanding, junjung tinggi sportivitas," tandasnya. (shd)