KI Gelar Rapat Kerja Tahun 2022, Target Hasil Monev dan IKIP Sulsel Naik Kelas

  • Bagikan

"Saya juga berharap PPID bisa lebih informatif. Ini menjadi PR bersama. Saya baru tiga minggu menjabat Kepala Bidang Humas Diskominfo Sulsel, sekaligus Kepala Sekretariat Komisi Informasi. Dan saya harap, kita bisa bersama-sama melakukan berbagai upaya agar PPID bisa lebih informatif," kata Sultan.

Untuk mencapai target yang ditetapkan dalam raker ini, lanjut Sultan, tentu tidak mudah. Butuh dukungan dari semua stakeholder.

"Di Bulan Januari, milestone kita pembenahan infrastruktur. Februari kita mulai running. Saya berharap, di PPID utama dan PPID pembantu, bisa bersama-sama," ujarnya.

Selaku Kepala Sekretariat, Sultan mengaku akan mensupport secara penuh. Namun, anggaran yang menjadi tumpuan di APBD bisa dilaksanakan semaksimal mungkin.

"Semoga raker ini bisa menghasilkan sesuatu yang berbeda, dan meng-upgrade KI ke tingkat yang lebih baik lagi," harapnya. (*)

  • Bagikan