Dinonjobkan Bupati, Karangan Bunga Simpati Terus Berdatangan ke dr Annas Ahmad

  • Bagikan

Sama dengan Atho, seorang mantan pasien yang pernah menjadi rujukan Covid-19
Sama dengan Atho, seorang mantan pasien yang pernah menjadi rujukan Covid-19 mengaku, sangat menyesalkan pemerintah daerah Kab. Pangkep “membuang” dr Annas yang penuh gagasan dan kerja-kerja cerdas. “Dialah sebenarnya penggagas perubahan nama rumah sakit umum daerah ini menjadi RS Batara Siang. Idenya juga membuat RS ini terakreditasi,” ujarnya.

Di pemerintah Muh Yusran Lalogau, dr Annas telah mencetuskan program yang mendapat simpati dari masyarakat dengan program unggulan.

Salah satu owner pembuatan karangan bunga di Pangkep dengan brand Matahari Florist, S. Genda yang dihubungi mengaku sejak dua hari pasca mutasi di pemda, beberapa customer menghubungi ke admin pemesanan, baik secara langsung maupun melalui web matahariflorist dan pesan Whatsapp untuk agenda ini. “Ya, saya sampaikan admin silakan diterima karena ini bisnis kami. Ada ucapan selamat kepada pejabat baru juga ucapan terima kasih kepada yang diganti,” ujar jurnalis senior Harian Fajar ini. (fit/fajar)

  • Bagikan

Exit mobile version