Usai Bunuh Marinir dan Tembak Pesawat Komersil, Panglima OPM Teriak Minta Kehadiran PBB

  • Bagikan
Ilustrasi, anggota kelompok kriminal bersenjata (KKB) Lekagak Teleggen masuk daftar DPO Polri.Pemerintah sudah resmi melabeli KKB Papua sebagai teroris. Foto: ANTARA/HO-Humas Nemangkawi

“Kami minta harus ada pihak ketiga yaitu PBB,” kata Egianus.

Untuk diketahui, belakangan tensi di Papua meningkat menyusul serangan TPNPB-OPM ke Pos Marinir di Distrik Kenyam, Kabupaten Nduga, Papua, Sabtu (26/3).

Dalam serangan itu, dua prajurit marinir tewas dan tujuh lainnya mengalami luka.

Dua prajurit marinir itu yakni Letda Marinir Muhammad Ikbal lulus dari AAL pada tahun 2018 atau baru berusia 22 tahun.

Juga Pratu Mar Wison Anderson Here yang juga gugur dalam penyerangan itu. (jpnn/pojoksatu/fajar)

  • Bagikan

Exit mobile version