Masyarakat Bakal Beralih ke BBM Murah, Pengamat Ingatkan Kelangkaan Pertalite

  • Bagikan
IST

Namun, upaya itu harus dibarengi dengan kontrol dari pemerintah. "Harus dikontrol, itu pertanyaannya, tapi kenyataannya di lapangan tidak bisa dikendalikan, umpannya di daerah,"pungkasnya.

Diketahui, harga bahan bakar minyak (BBM) Non Subsidi Gasoline RON 92 (Pertamax) disesuaikan berlaku mulai 1 April pukul 00.00 waktu setempat.

Harganya disesuaikan dari sebelumnya Rp9.200 per liter menjadi Rp12.750 per liter di Sulawesi, artinya ada kenaikan 28 persen.

Di Sulawesi Selatan sendiri, konsumsi pertamax mencapai 266 KL per hari dengan market share 8,2 persen. (ikbal/fajar)

  • Bagikan

Exit mobile version