Danny Pomanto Safari Ramadan Pertama di Masjid H. Hamarung

  • Bagikan
Foto: Istimewa (Foto: Humas Pemkot Makassar)

"Anak-anak kita harus ciptakan ketangguhan untuk membentengi mereka terhadap informasi yang mereka terima. Kalau mau berbuat jariah anakta' mo dulu kita bentuk saleh. Kalau semua keluarga menjaga anaknya jadi saleha kita akan menggapai keselamatan dunia dan akhirat," imbuhnya .

Danny menjelaskan, mengapa dirinya mengambil konsep Makassar Metaverse (Makaverse), karena ia ingin menjaga nilai-nilai budaya kitab suci Alquran.

"Anak-anak akan gampang memproxy nilai, sehingga Makaverse sebuah proteksi teknologi untuk melawan teknologi," jelasnya.

Usai shalat tarawih, Ketua DPRD Rudiyanto Lallo menyerahkan hibah kepada pengurus Masjid H Hamarung disaksikan langsung Danny Pomanto beserta Forkopimda Kota Makasar. (selfi/fajar)

  • Bagikan

Exit mobile version