Lepas 107 JCH, Bupati ASA Doakan Jemaah Menjadi Haji Mabrur

  • Bagikan
IST

“JCH kita yang tergabung dalam kloter 18 gelombang kedua pada 30 Juni malam Insya Allah sudah diberangkatkan karena 1 Juli pagi itu sudah diterima di asrama Haji Sudiang,” pungkasnya.

Pihaknya memastikan seluruh rangkaian maupun tahapan pemberangkatan yang menjadi syarat ketentuan pemerintah Arab Saudi telah dilaksanakan mulai dari vaksin Miningitis, vaksin Covid-19 (1,2 dan booster).

Termasuk kelengkapan dokumen haji khususnya paspor sudah rampung 100 persen di Kantor Imigrasi Makassar, sementara untuk Visa jemaah dipastikan selesai sebelum pemberangkatan.

Pelepasan 107 JCH Sinjai turut dihadiri Wakil Bupati Sinjai Hj Andi Kartini Ottong, Forkopimda, Sekda Sinjai, Drs Akbar, para Asisten, kepala OPD, Kabag, Camat serta sejumlah kerabat JCH Sinjai. (sir)

  • Bagikan