Rekayasa Lalu Lintas di Barombong Disebut Merugikan, Warga Perumahan Tanjung Alya Demo di DPRD Makassar

  • Bagikan
Warga Barombong diterima anggota DPRD Makassar. (IST)

Selain itu, ia berharap Instansi terkait membuat pos jaga dan petugas pengatur lalulintas harus konsisten hadir setiap hari untuk mengatur lalulintas.

Tidak kalah penting mereka mendesak pemerintah untuk segera membangun Jembatan Barombong yang baru yang lebih lebar.

“Untuk mengantisipasi volume kendaraan yang semakin tinggi melewati jalan Poros Makassar - Barombong,” pungkasnya. (selfi/fajar)

  • Bagikan

Exit mobile version