Gejolak Ekonomi Global, Pemerintah Tahun Depan Siapkan Bansos Rp 470 Triliun

  • Bagikan
Ilustrasi bansos. (Dok. JPC)

’’Kami akan secara terukur, terus pastikan inflasi inti kembali di bawah 4 persen di semester pertama. As early as possible,’’ tandasnya.

Menurut ekonom senior Chatib Basri, kecil kemungkinan Indonesia jatuh ke jurang resesi pada 2023. ’’Kalau saya bilang, resesi global tahun 2023 bisa. Namun, kemungkinan resesi Indonesia? Kecil,’’ ucapnya pada kesempatan yang sama.

Mantan Menkeu itu menambahkan, justru ekonomi RI akan menjadi primadona apabila dibandingkan dengan negara-negara tetangga. Meski diakuinya, ekonomi RI pada 2023 sangat mungkin tidak sekencang tahun ini.

’’Indonesia akan menjadi terang di negara-negara sebaya, seperti Asia Tenggara. Performa ekonomi Indonesia masih akan baik di tahun depan,’’ katanya. (jpc/fajar)

  • Bagikan

Exit mobile version