Sekadar diketahui untuk tahun ini ada 55 Desa di Kabupaten Maros siap mengikuti Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf RI).
Tahun ini jumlah desa yang siap mengikuti ADWI bertambah dua desa. Yakni Desa Tompobulu Kecamatan Tompobulu dengan jenis wisata air terjun dan ekoswisata dan Desa Uludaya Kecamatan Mallawa. (rin)