Pemkot Parepare Gelar Peringatan Hari Gizi Nasional

  • Bagikan

Peringatan Hari Gizi Nasional Ke-64 di Kota Parepare diisi dengan berbagai kegiatan, termasuk penyuluhan gizi, senam bersama dan Lomba Kreasi MP ASI Sehat dan Berbagi

Semua kegiatan tersebut dirancang untuk melibatkan masyarakat dalam upaya meningkatkan pemahaman tentang pentingnya gizi dalam kehidupan sehari-hari.

Semoga melalui peringatan Hari Gizi Nasional ini, kesadaran masyarakat tentang pentingnya gizi semakin meningkat, dan langkah-langkah preventif untuk menjaga kesehatan dapat diimplementasikan secara lebih luas di Kota Parepare.(*)

  • Bagikan