“Sama seperti wisudawan sebelumnya, wisudawan ini merupakan start untuk memulai berkarya di luar akademik, di dunia nyata itu saja ya oke terima kasih,” ujarnya.
Untuk diketahui, wisuda periode Juli 2024 ini diikuti 1.000 orang dari jenjang masing-masing di antaranya program Doktor (S3) 24 orang, program magister (S2) 138 orang, Sarjana 796 orang, Diploma IV 33 orang dan Diploma III 10 orang. (Ikbal/fajar)