Masuki Hari Kedua, Pelajar SD Se-Parepare Makin Semangat Ikuti Lomba Gerak Jalan HUT Kemerdekaan

  • Bagikan
IST

"Jadi barisan gabungan SKPD ini hanya dua sebagai eksebisi, tidak diperlombakan. Nantinya akan diisi oleh personel Satpol PP, Damkar, BPBD, Tagana Dinas Sosial, dan guru. Pak Pj Wali Kota mengharapkan agar barisan SKPD ini untuk memperkenalkan ke masyarakat unit pelayanan langsung yang bersentuhan masyarakat," ungkap Iskandar.

"Mudah-mudahan keikutsertaan dalam lomba gerak jalan dan lomba lainnya seperti tarik tambang, balap kelereng dan balap karung, bisa menambah semaraknya peringatan HUT Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia di Parepare," harap Akbar Ali, sehari sebelumnya. (rls)

  • Bagikan