Sosialisasi MediaMIND 2024, Ajak Jurnalis dan Mahasiswa Menulis tentang Tambang untuk Masa Depan

  • Bagikan

"Untuk kompetisi, kita angkat tema 'Merangkai Masa Depan' dengan subtema ekonomi, industrialisasi, ESG (Lingkungan, Sosial dan Tata Kelola Perusahaan), Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL) dan Ekosistem Baterai Listrik (EV Battery)," ungkap dia.

Pendaftaran kompetisi ini mulai dibuka 19 Agustus 2024 lalu, hingga 6 November 2024. Proses seleksi hingga penjurian akan dilakukan selanjutnya, dan penguuman pemenang dilakukan pada awal Desember 2024 mendatang.

Untuk peserta, tahun ini dibuka untuk dua kategori, yakni Jurnalis dan Mahasiswa.

"Untuk mahasiswa, karya jurnalistinya berupa karya tulis reportase. Sedangkan untuk jurnalis, kategorinya berupa Karya Tulis Hard News, Karya Tulis Feature, Video Berita, Foto Tunggal dan Konten Media Sosial," jelas dia.

MIND ID menyiapkan hadiah ratusan juta rupiah. Sebanyak 18 finalis yang terpilih, terang dia, akan dibawa mengunjungi lima site tambang MIND ID. Perusahaan menyiapkan hingga ratusan juta rupiah hadiah lomba.(*)

  • Bagikan

Exit mobile version