Gelar Forum CIP, Insan Pertamina Patra Niaga Sulawesi Ciptakan Banyak Inovasi

  • Bagikan

Continuous Improvement Program (CIP) adalah program strategis yang mendorong budaya inovasi di lingkungan kerja Pertamina. Melalui CIP, para pekerja dapat menyampaikan gagasan kreatif yang mampu memberikan solusi terhadap tantangan operasional perusahaan. Program ini terus dikembangkan di seluruh unit kerja Pertamina, termasuk PT Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi, untuk menciptakan manfaat berkelanjutan dan kontribusi positif bagi perusahaan serta masyarakat.(*)

  • Bagikan