Kadis Kominfo Tekankan Kolaborasi ORARI Lokal Jeneponto melalui KIM dalam Rapat Kerja 2025

  • Bagikan

Sekretaris ORARI Lokal Jeneponto, Nurhutomo Arif, S.Kom. (YD8EPN), menambahkan bahwa ORARI akan terus memperkuat komunikasi internal dan eksternal, termasuk dalam kesiapsiagaan menghadapi situasi darurat serta memperluas partisipasi anggota dalam kegiatan sosial dan edukatif.

Dengan terselenggaranya Rapat Kerja ini, diharapkan ORARI Lokal Jeneponto semakin solid, profesional, dan terus memberikan kontribusi nyata bagi masyarakat serta pemerintah daerah, khususnya dalam bidang komunikasi dan informasi. (fajar)

  • Bagikan