Attendance Management Software, Cara Terbaik untuk Memantau Karyawan Jarak Jauh

  • Bagikan
fitur aplikasi absensi online

Memantau karyawan jarak jauh tidak sama seperti karyawan yang hadir di kantor. Ada banyak hal yang dibutuhkan selain skill teknis terkait pekerjaan itu sendiri, tapi juga membutuhkan attitude yang sesuai. Sudah menjadi ‘aturan tidak tertulis’ bahwa karyawan remote memiliki kemandirian, motivasi pribadi, dan tentu mudah dijangkau untuk berkomunikasi dengan rekan atau pimpinan. Jadi ketika ada kepentingan mendadak juga bisa langsung ditindak lanjuti.

Di lingkungan perusahaan tentunya akan sangat terlihat jika orang-orang di dalamnya terbiasa bekerja mandiri dan tergantung perintah. Ada pula yang masih sering menunda-nunda dan mencuri waktu untuk hal kurang urgen hanya karena tidak ada pengawasan. Tapi hal yang pastinya harus menjadi perhatian adalah produktivitas dan hasil kerjanya.

Bukan hanya memperhatikan kehadiran secara fisik, tapi juga bagaimana mereka menggunakan waktu dengan efisien dan penuh tanggung jawab. Berangkat dari kesadaran itulah, attendance management software Talenta hadir agar perusahaan bisa lebih mudah mengelola kehadiran karyawan dan bisa memastikan karyawan Work From Home (WFH) tetap bekerja sesuai dengan waktunya.

Dengan adanya fitur-fitur ini maka tentu saja pengelolaan sumber daya di dalam perusahaan jauh lebih baik dan lebih optimal. Talenta dapat diakses dengan mudah di https://Talenta.co. Tunggu apa lagi? Coba Talenta sekarang juga. (rls/fajar)

  • Bagikan