Kamaruddin berharap pelatihan ini bisa berlanjut dan bisa dikembangkan, tidak hanya untuk komoditas padi saja tetapi juga pelatihan kewirausahaan agribisnis hortikultura.
Pelatihan ini diikuti sebanyak 75 petani yang ada di Sinjai. Masing-masing lokasi pelatihan yang ditempatkan di BPP diikuti sebanyak 25 orang petani. (sir)