Gelar Pengabdian di Sulbar, Prof. Johar Amir Beri Edukasi Guru-guru SMAN 2 Majene Soal Kurikulum Merdeka

  • Bagikan
Ketua Prodi Pendidikan Bahasa Indonesia S2 UNM, Prof. Johar Amir, memberikan edukasi terhadap guru-guru di SMAN 2 Majene, Kecamatan Banggae Timur, Kabupaten Majene

Untuk rapor, laporan hasil belajar hendaknya bersifat sederhana dan informatif Dapat memberikan informasi yang bermanfaat tentang karakter dan kompetensi yang dicapai serta strategi tindak lanjut bagi pendidik, satuan pendidikan dan orang tua untuk mendukung capaian pembelajaran.

Lebih lanjut dikatakan Prof. Johar, portofolio bisa sebagai kumpulan dokumen dari hasil karya peserta didik. Isi portofolio, hasil karya peserta didik yang dibuat peserta didik, berdasarkan hasil diskusi dengan pendidik.

"Portofolio bisa berupa foto, video, infografis poster, atau karya apapun yang bukan berupa lembar soal-jawaban," kuncinya.

(Muhsin/Fajar)

  • Bagikan