Dinas Kominfo Bontang, Berguru Strategi Branding Kota ke Dinas Kominfo Makassar

  • Bagikan

Dalam perencanaan media, didasari pada lima agenda rutin di Kota Makassar, diantaranya Rakorsus, HUT Kota Makassar, HUT RI, Refleksi Akhir Tahun, dan isu strategis lainnya.

Perencanaan media juga mempublikasikan 24 program strategis yang merupakan turunan dari visi/misi Wali Kota Makassar. (Arya/Adv/Fajar)

  • Bagikan