Ada Kotak dan Netral di Puncak Even Bantimurung Keren

  • Bagikan

"Harapan kita ya penonton dari luar bisa menginap di Bantimurung, di Taman Wisata Alam Bantimurung itu ada hotel. Begitupun dengan jumlah kunjungan di Taman Wisata Alam Bantimurung atau Bantimurung Waterpark diharapkan bisa meningkat dengan adanya even ini," jelasnya.

Bahkan dia menargetkan pengunjung di Taman Wisata Alam Bantimurung dan Waterpark bisa mencapai dua kali lipat dari jumlah pengunjung biasanya.

"Biasanya kalau momen akhir pekan dihari. Sabtu itu pengunjung bisa mencapai diangka 1500 hingga 2000 dan hari Minggu biasanya bisa sampai 3000an. Nah harapan kita bisa dua kali lipatnya karena adanya even ini," pungkasnya. (rin)

  • Bagikan