Gubernur Tinjau Ruas Pekkae-Takkalala, Mulai Tahap Pembanngunan Talud untuk Cegah Luapan Banjir di Badan Jalan

  • Bagikan
IST

Ia pun bercerita, bahwa jalan ini rusak, sehingga mengganggu pengendara yang melintas. “Semoga jika bagusmi jalannya, bisa membantu ekonomi kami,” kata pria yang kesehariannya sebagai petani.

Senada dengan warga lainnya, Sareha (45) mengatakan, “semoga jika sudah dikerjakan, warga tidak hanya lewat di Camba saja kalau ke Makassar, bisa lewat sini (Buludua). Serta bantu pulihkan ekonomi kami,” bebernya. (ikbal/fajar)

  • Bagikan