Bidang Perempuan Partai Gelora Sulesl Gelar Seminar Pengembangan Diri, Yaumil: Perempuan Punya Tanggung Jawab Sosial

  • Bagikan
Ilustrasi Partai Gelora

Diketahui, seminar yang bertajuk  ‘Optimalisasi peran perempuan, menuju Indonesia Kekuatan Lima Dunia’ ini, selain dihadiri kader Partai Gelora, juga oleh berbagai kelompok perempuan di sulsel seperti Majelis Taklim, Srikandi Pemuda Pancasila, dan tokoh perempuan.

(Arya/Fajar)

  • Bagikan