Tahun Ini, Lazismu Sulsel Target Rp20 Miliar Pengumpulan Zakat

  • Bagikan

"Semoga bermanfaat dan semua ini tentu dicatat sebagai amal jariyah bagi donatur, muzakki, munfik dan kita semua," tuturnya.

Terpisah, Ketua PW Muhammadiyah Sulsel Prof Ambo Asse berharap, Lazismu Sulsel bisa menjadi Lembaga amil zakat yang terbaik diluar pulau Jawa.

"Dengan cara memberikan pelayanan terbaik kepada donatur, memperbaiki kinerja, laporan yang transparan dan akuntabel, dan semua aspek ditata dengan baik," harapnya. (rls)

  • Bagikan